Peranan Pendidikan Agama Islam Dalam Upaya Internalisasi Karakter Di Pondok Pesantren Nihayatul Amal Rawamerta Karawang

Authors

  • Khalid Ramdhani Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Kasja Eki Waluyo Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.33084/jhm.v6i2.1226

Keywords:

Pendidikan Agama Islam, Internalisasi Karakter, Pondok Pesantren

Abstract

Seluruh elemen mengakui bahwa pendidikan karakter dalam era milenial serba digital ini sangat penting dan relevan untuk diaplikasikan diseluruh jenjang pendidikan untuk mengatasi dekadensi moral yang mewabah di nusantara ini. Krisis tersebut antara lain menururunnya sopan santun anak-anak dan remaja kepada orang yang lebih tua, siswa berani melawan guru di sekolah, pergaulan bebas (free sex), meningkatnya kejahatan terhadap teman sejawat, menyebarnya prilaku konsumtif narkoba dan menonton film pornografi dan sering kita jumpai masalah-masalah social yang terjadi pada anak-anak usia sekolah baik di perkotaan ataupun di pedesaan sekalipun, hal tersebut belum dapat diatasi secara menyeluruh. Oleh karena itu di sini membentuk karakter anak sangatlah penting. Terutama peran guru di sekolah/pondok pesantren untuk mencetak generasi berkarakter dalam kehidupan masyarakat. Semakin banyak generasi berkaraker niscaya kebangkitan suatu bangsa dari kemerosotan akan tercapai. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan seberapa besar peranan pembelajaran Pendidikan Agama Islam di pondok pesantren Nihayatul Amal dalam upaya untuk  menanamkan dan membentuk karakter-karakter sesuai dengan karakter bangsa Indonesia yang dilakukan oleh para santri dan santriwati dalam kegiatan sehari – hari. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode yang digunakan yaitu metode studi kasus. Penelitin ini dilakukan dengan subyek penelitian santri dan santriwati Pondok Pesantren Nihayatul Amal Rawa Merta Karawang. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, catatan lapangan, wawancara dan dokumentasi. Dari hasil penelitian ini peneliti berharap agar dapat memberikan kontribusi dan manfaat bagi semua pihak-pihak yang terkait, terutama pihak pondok pesantren dalam rangka menanamkan dan membentuk karakter santri sesuai dengan karakter bangsa Indonesia dan khususya sesuai dengan ajaran agama Islam sehingga dapat bermanfaat juga bagi sekolah/pondok pesantren lain pada umumnya.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Khalid Ramdhani, Universitas Singaperbangsa Karawang

Kasja Eki Waluyo, Universitas Singaperbangsa Karawang

References

Ahmad Tafsir, 2008, StartegiMeningkatkanMutu PAI, Bandung: Maestro
Andayani Dian dan Abdul Majid. 2011, Pendidikan, KarakterPerspektif Islam, Bandung: PT RemajaRosdakarya
Baharuddin dan tim penulis, 2011, Dikotomi Pendidikan Islam; Historisitas dan Implikasi Pada Masyarakat Islam, cet.2, Bandung, PT Rosdakarya,
Depdiknas, KamusBesarBahasa Indonesia
Dharma Kesuma, et. all., 2011, PendidikanKarakter “KajianTeoridanPraktik di Sekolah” Bandung: PT RemajaRosdakarya,
Djatnika, Rahmat, 1987, SistemEthika Islam, Surabaya, Pustaka Islam,
DzakiahDrajat, dkk. 1992, IlmuPendidikan Islam, Jakarta; BumiAksara. cetke -2,
E.Mulyasa, 2012, Manajemen Pendidikan Karakter, Bandung : PT Rosda Karya,
Hasbullah, Dasar–dasarilmupendidikan, (Jakarta: PT Raja GrafindoPersad, 2005) cet ke-4,
Hery Nur Aly, 1999, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Logos,
J. Moleong, Lexy., 2013, Metode penelitian kualitatif, Bandung : Remaja Rosdakarja,
James Caplin, 1993, Kamus Lengkap Psikologi, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada
MohArdani, 2005, AkhlakTasawwufNilai – nilaiAkhlak / Budi PekertiDalamIbadatdanTasawwuf, Jakarta : Cv : KaryaMulia,
Moh.Ardani, 2005, Akhlak-Tasaowufnilai – nilaiakhlak/Budi PekertidalamibadatdanTasawuf, Jakarta: CV KaryaMulia,
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departement Pendidikan dan Kebudayaan, 1989, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka,
Ramayulis, 2004, IlmuPendidikan Islam, (Jakarta, KalamMula, cetke- 4
Sahilun A. Nasir, 1999, PerananPendidikan Agama TerhadapPemecahanproblemaRemaja, Jakarta :KalamMulia,
Suyadi, StrategiPembelajaranPendidikanKarakter, Bandung :RosdaKarya
Thomas Lichona,Educating for character .
ZakiahDrajat, 2001, Kesehatan Mental, Jakarta :TokoGunungAgung,
ZakiyahDarajat, 1995, MetodelogiPengajaran Agama Islam, Jakarta :BumiAksara,
ZamakhsyariDhofier, 1982, TradisiPesantrenStudiTentangPandanganHidupKyai, (Jakarta: LP3ES
Zuhairini, 1983, MetodikKhususPendidikan Agama, Surabaya: Usaha Nasional Jurnal
Ramdhani, M. T., Lastaria, L., & Ariyadi, A. (2019). Pembelajaran Ekonomi dalam Islam pada Materi Mudharabah di Pondok Pesantren. Anterior Jurnal, 19(1), 32-40.
Norcahyono, N., & Ariyadi, A. (2019). Pandangan Majlis Tarjih Muhammadiyah Kalimantan Tengah Tentang Tindakan Euthanasia Dalam Pendidikan Waris Islam. Tunas: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(1), 50-61.

Downloads

Published

2020-02-19

How to Cite

Ramdhani, K., & Waluyo, K. E. (2020). Peranan Pendidikan Agama Islam Dalam Upaya Internalisasi Karakter Di Pondok Pesantren Nihayatul Amal Rawamerta Karawang. Jurnal Hadratul Madaniyah, 6(2), 1–15. https://doi.org/10.33084/jhm.v6i2.1226