Analisa Dan Perancangan Aplikasi Surat Menyurat Pada Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Palangka Raya Berbasis Web

Authors

  • Sulistyowati Sulistyowati STMIK Palangka Raya
  • Amelia Rohmah STMIK Palangka Raya
  • Andreyan Dwianto STMIK Palangka Raya

DOI:

https://doi.org/10.33084/jsakti.v1i2.873

Keywords:

Teknologi, Analisa, Perancangan, BMKG

Abstract

Perkembangan teknologi yang begitu pesat memberikan kemudahan bagi manusia dalam melaksanakan berbagai kegiatannya. Proses perkembangan teknologi akan berjalan terus menerus. Kebutuhan masyarakat akan informasi sekarang merupakan hal yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan yang modern. Teknologi dalam bidang informasi sekarang ini sudah dapat dimanfaatkan oleh masyarakat luas dari teknologi yang paling sederhana sampai dengan teknologi yang muktahir. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian Surat Menyurat ini, antara lain :(1)Menganalisa bagian tata usaha di Kantor Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Palangkaraya dalam mengolah dan menyusun data-data surat masuk maupun surat keluar; (2) Menghasilkan perancangan untuk pembuatan aplikasi surat menyurat yang nantinya akan mempermudah pekerjaan bagian tata usaha dalam pencarian data-data surat baik itu data surat baru maupun data surat lama. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu berupa analisa dan perancangan untuk pengembangan sistem informasi surat menyurat yang dapat digunakan untuk membantu dalam menyelesaikan pengarsipan dan pencarian surat.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Sulistyowati Sulistyowati, STMIK Palangka Raya

Amelia Rohmah, STMIK Palangka Raya

Andreyan Dwianto, STMIK Palangka Raya

References

Jurnal Ilmiah DASI, Volume 14, No. 4, bulan Desember 2013. Perancangan Online Marketplace Untuk Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) Di Kabupaten Purworejo, Wisnu Yoga Sadgotra dan Eric Hadi Saputra: 54-58.
Jurnal Ilmiah, Volume 1, No. 1, bulan Februari 2015. Business To Business(B2B)E-Marketplace Sebagai Media Promosi Produk Usaha Kecil Dan Menengah (UKM), Mansur: 1-13.
Jurnal Sains Komputer dan Teknologi Informasi. Vol 1 Issue 1, bulan November 2018. e-ISSN 2655-7460 Rancang Bangun Aplikasi Pengawasan Dan Pengendalian Komputer Laboratorium Multimedia STMIK Palangkaraya. Sam’ani. 33-38. https://doi.org/10.33084/jsakti.v1i1.548
Jurnal Sistem Informasi, Volume 2, No. 1, bulan April 2010. Upaya Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) Dengan Memanfaatkan E-Commerce, Jaidan Jauhari: 159-168
Jauhari, Jaidan, 2010, Upaya Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) Dengan Me Manfaatkan E-Commerce, Jurnal Sistem Informasi Fakultas Ilmu Komputer UNSRI.
Management Journal,, vol. 20, pp. 286-298, 2002. “e-Marketplaces: Crafting A Winning Strategy”. European, P. Brunn, M. Jensen dan J. Skovgaard
Jogiyanto, H. M. 2010. Analisis dan Desain. Andi Offset, Yogyakarta.

Downloads

Published

2019-03-17

How to Cite

Sulistyowati, S., Rohmah, A., & Dwianto, A. (2019). Analisa Dan Perancangan Aplikasi Surat Menyurat Pada Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Palangka Raya Berbasis Web. Jurnal Sains Komputer Dan Teknologi Informasi, 1(2), 27–30. https://doi.org/10.33084/jsakti.v1i2.873

Most read articles by the same author(s)